Perjuangan 3.000 Atlet Muslim di Olimpiade
London, NU OnlinePerjuangan sekitar tiga ribu lebih atlet muslim di pesta olahraga sejagat, Olimpiade London 2012 menjadi catatan sejarah penting umat Islam. Apakah seorang atlet muslim dapat membatalkan puasanya di tengah perlombaan dan pertandingan dunia yang sangat ketat melawan atlet non-muslim.