Jelang Puasa Ramadhan, Stok dan Harga Pangan Aman
Jelang Puasa Ramadhan, Stok dan Harga Pangan Aman
Kumpulan artikel kategori Pertanian
Jelang Puasa Ramadhan, Stok dan Harga Pangan Aman
Kebijakan PSBB Tak Hambat Penyaluran Pupuk Bersubsidi
4 Komoditas Pertanian Jatim Catat Prestasi Ekspor
Kementan Gerakkan Pasar Mitra Tani Seluruh Indonesia Jaga Ketersediaan Pangan
Sudaryati bersama Kelompok Wanita Tani (KWT) Berdikari Wonosobo, Jawa Tengah berhasil mengembangkan usaha aneka minuman herbal berkhasiat.
Di tengah merebaknya wabah virus Covid-19 di tanah air, tidak menyurutkan semangat para petani Kota Samarinda untuk tetap bekerja di sawah. Sejak Februari dan Maret 2020 telah dilaksanakan beberapa kali panen dan ubinan padi di antaranya varietas Mikongga di Kecamatan Palaran. Dari hasil panen padi tersebut dan diperoleh rata-rata hasil panen sebanyak 5 sampai 6 ton per hektar (Ha).
Dalam menghadapi pandemi Covid-19, salah satu hal yang harus dikuatkan adalah Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD). Kewajiban ini didasarkan pada UU No.18 Tahun 2012 tentang Pangan dan PP 17 Tahun 2015 tentang CPPD.
Hasil panen jeruk Keprok Bengkulu Ludes Terjual
Di Tengah Wabah Corona, Ekspor Pertanian Naik Sebesar USD 320 Juta
Krisis Pandemi, Petani Banten Justru Panen Raya Surplus Beras 160.132 Ton
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) memantau ketersediaan pangan pokok khususnya stok pangan di setiap provinsi bersama Kepala Staf Presiden (KSP), Moeldoko melalui video conference dengan kepala dinas di tiap provinsi.
Mentan Syahrul Yasin Limpo hari selasa (14/4) di ruang rapat AWR Kementan menyapa seluruh petani di kabupaten yang sedang melakukan panen raya