Menaker Ida: BLK Komunitas sebagai Ikhtiar Pemulihan Sektor Ketenagakerjaan
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengungkapkan, pemerintah terus bekerja keras memulihkan sektor ketenagakerjaan Indonesia. Upaya itu salah satunya dilakukan dengan mengembangkan kompetensi calon tenaga kerja dan perluasan kesempatan kerja.