مَنْ جَدَّ وَجَدَ
Usaha yang keras adalah kunci tercapainya sebuah cita-cita. Kata “pasti” di sini bukan hendak mendahului takdir Tuhan, melainkan wujud keyakinan yang kuat bahwa kesuksesan bermula dari keseriusan. Orang mencurahkan tenaga, pikiran, atau harta secara maksimal lebih potensial mendapatkan yang ia dambakan ketimbang orang yang gemar bermalas-malasan.
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Tujuh Amalan yang Terus Mengalir Pahalanya
2
Khutbah Jumat: Lima Ibadah Sosial yang Dirindukan Surga
3
Khutbah Jumat: Menyambut Idul Adha dengan Iman dan Syukur
4
Khutbah Jumat: Jangan Bawa Tujuan Duniawi ke Tanah Suci
5
Khutbah Jumat: Merajut Kebersamaan dengan Semangat Gotong Royong
6
Buka Workshop Jurnalistik Filantropi, Savic Ali Ajak Jurnalis Muda Teladani KH Mahfudz Siddiq
Terkini
Lihat Semua