Ini Ujian Rumah Tangga yang Dihadapi Para Wali Allah
Para wali Allah menghadapi cobaan dan ujian rumah tangga tersebut dalam taat kepada Allah.
Kumpulan artikel kategori Tasawuf/Akhlak
Para wali Allah menghadapi cobaan dan ujian rumah tangga tersebut dalam taat kepada Allah.
Ojo dibandingke tau jangan membanding-bandingkan? Membanding-bandingkan itu ada yang tidak boleh, ada yang boleh, dan ada yang dianjurkan.
Kata slebew sendiri tidak terdaftar dalam KBBI, tetapi berhubungan dengan situs dewasa.
Setelah Indonesia merdeka, apa perjuangan terbaik yang dapat dilakukan oleh warga negara? Tidak ada perjuangan terbaik selain belajar.
Pada sebuah riwayat kita dapat menemukan keterangan bahwa orang yang sengaja tidak bershlawat dapat tersesat menuju surga kelak sebagaimana hadits riwayat Imam At-Thabarani.
Al-Mutanabbi menjelaskan, aku melihat seorang perempuan miskin menjual ikan di pasar Kufah bagaikan semut. Seorang laki-laki kaya berpakaian necis dan serba mewah bagai serigala licik datang ke lapak perempuan miskin itu.
Majelis orang-orang saleh akan mempengaruhi orang yang ikut bergaul di dalamnya. Lingkaran orang-orang saleh ini yang dapat mengubah individu dan masyarakat dalam jangka waktu yang panjang kepada ketaatan kepada Allah swt.
Rasulullah Saw menyebutkan bahwa pengkhianatan terhadap tetangga jauh lebih besar dosanya daripada pengkhianatan terhadap orang jauh.
Istilah takwa sendiri merupakan salah satu pokok dalam Islam.
Artinya: “Siapa saja yang beriman kepada Allah hendaklah bertutur kata yang baik atau diam.” (HR Al-Bukhari dan Muslim).
Kedua jenis amal, yaitu at-ta’addi dan al-qashir, ini mengandung kebaikan yang sama. Hanya saja jenis amal yang mengandung keberlanjutan (at-ta’addi) lebih utama daripada jenis amal yang terbatas (al-qashir).
Al-Imam Al-Hafizh Zakiyyuddin Abdul Azhim bin Abdul Qawiy Al-Mundziri dalam Kitab At-Targhib wat Tarhib minal Haditsis Syarif, [Beirut, Darul Fikr: 1998 M/1418 H] Juz III, halaman 252 menghimpun sejumlah hadits berisi keutamaan berbakti kepada orang tua.